Around the Stadium

Cerita tentang Manchester United terbaru dan terlengkap, juga cerita-cerita menarik mengenai sejarah klub The Red Devils, manajer, juga para pemainnya.

Bakat Pemain Bukan Jaminan Kesuksesan Manchester United

0
Warisan Roy Keane di Manchester United banyak digambarkan sebagai salah satu dari tiga wajah pada spanduk di Stretford End dengan tulisan “standar klub”. Dan...

Sheriff Baru yang Siap Bertugas

0
Baru-baru ini Erik ten Hag telah digambarkan sebagai "Sheriff Baru" setelah menyelesaikan minggu pertamanya bekerja di Manchester United. Manajer asal Belanda itu ditunjuk sebagai...

De Gea Perlu “Upgrade” Kemampuan

0
Rekan-rekan satu tim David de Gea di Manchester United mungkin memilihnya sebagai pemain terbaik klub di musim ini. Tapi tampaknya itu tidak bagi Luis...

Jangan Terulang Lagi, Cukup Paul Pogba Saja!

0
Ketika Prancis memenangkan Piala Dunia 2018, mantan manajer Manchester United Jose Mourinho pernah menjelaskan mengapa Paul Pogba bermain lebih baik untuk tim nasionalnya. Di satu sisi,...

Manchester United Kalah Pamor dari Real Madrid

0
Suporter Manchester United selalu tegas untuk berpendapat bahwa tim kesayangan mereka adalah tim sepakbola terbesar di dunia. Bahkan di negara mana pun, suporter Setan...

Cristiano Ronaldo Adalah Solusi

0
Asisten manajer baru Manchester United, Steve McClaren, pernah mengeluarkan perkataan menarik tentang Cristiano Ronaldo. Satu yang paling ia tekankan adalah soal betapa pentingnya superstar...

Meniru Gaya Para Senior

0
Semoga saja para pemenang FA Youth Cup 2022 ini memiliki karier yang cemerlang, entah itu bersama United atau bersama klub lain yang bermain dalam...

Dilema Alejandro Garnacho

0
Tidak banyak hal positif yang bisa diambil dari musim ini, khususnya untuk para suporter Manchester United. Meskipun di satu sisi tetap masih ada sepercik...

Ten Hag dan Koneksi Premier League

0
Penunjukkan Erik ten Hag membuat suporter Manchester United optimis. Rekam jejaknya di Ajax diharapkan bisa menular ke kubu Setan Merah untuk bisa kembali meraih...

Mengenal Rafaela Pimenta, Pemegang Masa Depan Paul Pogba

0
Waktu Paul Pogba di Manchester United tampaknya akan berakhir. Kecuali dalam waktu dekat ada perubahan haluan dari pihak Setan Merah untuk memperbaiki kontraknya. Tapi...

Erik ten Hag dan Filosofi Pemain Senior

0
Matthijs de Ligt, Frenkie de Jong, Hakim Ziyech dan Donny van de Beek adalah segenap pemain Ajax asuhan Erik ten Hag yang menginspirasi semua...

Rio Ferdinand: Mengkritik Rangnick, Minta Maaf Kepada Mourinho

0
Bagi Rio Ferdinand, apa yang dilakukan Ralf Rangnick adalah sesuatu yang tidak patut dilakukan oleh manajer klub sekelas Manchester United. Di sisi lain, ia...