Final Liga Champions 2011: Persiapan Matang, Hasil Menyedihkan

238

Sulit untuk tidak mengakui kalau Barcelona saat itu memang terlalu kuat untuk United. Sejak 2009 hingga 2011, mereka begitu dominan di semua kompetisi. Barcelona asuhan Pep Guardiola dikenal oleh publik sebagai kesebelasan dengan aksi memikat melalui permainan bola-bola pendek, ajaib, dan nikmat dilihat.

Hal ini yang terjadi di final 2011. Skuad Manchester United, meski dengan persiapan matang, tetap gagal mengalahkan Lionel Messi dan kolega.